Tag: pedoman

MedEdu

Pedoman Diagnosis dan Tatalaksana Acute Altitude Illnesses

Acute altitude illnesses merupakan kondisi yang berpotensi serius yang dialami oleh orang yang berada atau naik pada ketinggian lebih dari 2.500 meter (8.202 kaki) dari permukaan air laut. Kondisi ini memiliki banyak faktor risiko mayor termasuk pendakian yang cepat, tingkat ketinggian yang semakin meningkat, riwayat penyakit acute altitude illnesses sebelumnya, pengeluaran tenaga yang berlebihan (kelelahan), […]

Rifan Eka Putra Nasution

MedEdu

Penanganan Luka Robek: Apa Yang Harus Dilakukan?

Luka robek (laserasi) merupakan inkontinuitas jaringan berupa robekan atau potongan jaringan lunak yang dapat disebabkan oleh trauma tumpul (jatuh atau kecelakaan kendaraan bermotor), insisi benda tajam, atau gigitan mamalia.   Perdarahan dapat terjadi pada luka robek mulai dari perdarahan minimal hingga perdarahan masif yang menyebabkan sudut luka tidak tampak jelas Pada luka gigitan atau luka […]

Rifan Eka Putra Nasution

MedDxTx

Panduan Diagnosis dan Tatalaksana Jerawat

Jerawat (Acne Vulgaris) adalah masalah kulit yang ditandai dengan munculnya bintik-bintik pada beberapa bagian tubuh, seperti wajah, leher, punggung, dan dada. Kondisi ini dapat memunculkan presentasi yang berbeda-beda mulai dari yang ringan seperti komedo (hitam dan putih atau terbuka dan terutup), pustula, hingga kista dan nodul.     PETUNJUK PENTING JERAWAT   Sering dialami pada masa pubertas […]

Rifan Eka Putra Nasution

MedEdu

Kapan Waktu Tepat Mengkonsumsi Anti Hipertensi?

Peneliti telah lama menemukan bahwa kejadian kardiovaskular lebih sering terjadi di pagi hari. Stroke, serangan jantung, dan gangguan irama jantung (aritmia) sering terjadi pada pagi hari. Lalu, pertanyaannya adalah apakah kita harus memberikan obat anti hipertensi mengikuti pola kejadian penyakit kardiovaskular tersebut?   Artikel ini akan memberikan gambaran tingginya insiden kejadian kardiovaskular di pagi hari […]

Rifan Eka Putra Nasution

MedEdu

Konjungtivitis Alergi: Diagnosis dan Tatalaksana

Konjungtivitis alergi adalah reaksi alergi pada jaringan okular dan periokular yang bermanifestasi sebagai kemerahan mata disertai dengan rasa gatal serta pembengkakan akibat paparan alergen. Konjungtivitis alergi dapat bersifat musiman dan perenial dengan tidak melibatkan kornea dan merupakan hasil dari reaksi hipersensitivitas awal imunoglobulin E (IgE). Kondisi  ini biasanya terkait dengan manifestasi penyakit atopik lainnya seperti […]

Rifan Eka Putra Nasution

MedEdu

Guidelines Ansietas Berdasarkan NICE 2011

Gangguan cemas menyeluruh (generalised anxiety disorder / GAD) atau ansietas ditandai dengan kekhawatiran dan stres kronis, tidak fokus, dan terkait dengan gangguan klinis dan gangguan fungsional yang signifikan, sering disertai  insomnia, kegelisahan, spasme otot, dan masalah konsentrasi. Usia onset tampaknya bimodal, biasanya terjadi antara usia 10-14 tahun pada anak-anak dan remaja dan pada usia rata-rata […]

Rifan Eka Putra Nasution

MedEdu MedUpdate

Pedoman Hipertensi ACC/AHA 2017

Pada tanggal 13 November 2017, American Heart Association (AHA) dan American College of Cardiology (ACC) mengeluarkan pedoman hipertensi terbaru. Pedoman ini berisikan banyak perubahan besar dalam pengelolaan hipertensi. Salah satu lompatan terbesar pedoman ini adalah perubahan klasifikasi atau bahkan definisi hipertensi dimana sebelumnya hipertensi dinyatakan sebagai peningkatan tekanan darah arteri sistemik yang menetap dimana tekanan […]

Rifan Eka Putra Nasution

MedInfo

Terapi Nyeri: Pemilihan Obat Berdasarkan Jenis Nyeri

International Association for the Study of Pain (IASP) mendefinisikan nyeri sebagai pengalaman sensorik dan emosional yang tidak menyenangkan berhubungan dengan kerusakan jaringan aktual atau potensial. Nyeri masih menjadi salah satu masalah kesehatang global dimana 1 dari 5 orang pasti pernah mengalaminya. Centers for Disease Control and Prevention (CDC) pertama sekali mempublikasikan pedoman pada bulan Maret […]

Rifan Eka Putra Nasution

MedEdu

CURRENT Practice Guidelines in Primary Care 2016

CURRENT Practice Guidelines in Primary Care 2016 CURRENT Practice Guidelines in Primary Care 2016 adalah buku yang berisikan tantang update terbaru untuk diagnosis, pencegahan, dan tatalaksana pada penyakit-penyakit yang ditemukan pada layanan primer. Buku ini disusun berdasarkan pedoman praktik klinis terbaru yang diakui dan berdasarkan evidanced based medicine. Download Di Sini!

Rifan Eka Putra Nasution