Tips Kulit Tetap Sehat Meski Sering Cuci Tangan
“Waduh, kulit tangan jadi lebih kering dan pecah-pecah karena sering cuci tangan pakai sabun dan air mengalir atau pakai handsanitizer.” Kata seorang teman beberapa hari yang lalu ketika bertemu sekilas di salah satu warung kopi. Dalam masa pandemi COVID-19 ini, pada ahli kesehatan dan juga kementerian kesehatan memang menggalakkan kegiatan cuci tangan dengan sabun dan […]