masker

Bermasker Masker Dahulu, Sehat Kemudian

Pernahkah kita mendengar kisah super spreader COVID-19 dari Korea Selatan? Super spreader adalah istilah bagi seseorang dengan COVID-19 tanpa gejala yang menyebarkan COVID-19 ke banyak orang. Seorang wanita dari Korea Selatan tersebut menularkan COVID-19 kepada 55 orang lainnya. Penularan tersebut di mulai ketika dia duduk minum kopi di Starbucks tanpa mengenakan masker. Dia duduk tepat […]

Apa itu Disiplin Pakai Masker?

Wabah COVID-19 mengharuskan kita untuk berubah. Salah satu perubahan yang harus kita lakukan adalah menjalani adaptasi kebiasaan baru. Menggunakan masker untuk aktivitas luar rumah merupakan kebiasaan baru yang harus kita laksanakan dengan baik dan benar. Kita harus disiplin pakai masker agar terhindar dari COVID-19.   Pada kesempatan kali ini kami menyusun langkah-langkah disiplin menggunakan masker. […]

Manfaat Kopi Untuk Wajah, Benarkah?

Minum secangkir kopi di pagi hari terbukti memberikan beberapa manfaat kesehatan. Baik manfaat untuk meningkatkan tenaga dan energi maupun manfaat untuk metabolisme. Kopi memang minuman terfavorit di seluruh dunia, tetapi manfaat kopi untuk wajah dan manfaat kopi untuk kulit didapatkan dengan cara mengoleskan kopi ke wajah atau kulit. Secangkir kopi dapat memberikan manfaat karena mengandung […]