infark miokard

Rangkuman Pencegahan Penyakit Jantung & Pembuluh Darah

Penyakit jantung dan pembuluh darah merupakan salah satu penyebab kematian terbesar di seluruh dunia, termasuk di Indonesia. Hal ini terutama disebabkan oleh penyakit jantung koroner dan stroke. Penyakit jantung dan pembuluh darah memiliki banyak sekali faktor risiko yang berperan dalam menentukan apakah seseorang berisiko mengalami kondisi ini atau tidak. Faktor risiko ini terdiri dari faktor-faktor […]

Rangkuman Pedoman Klinis Kardiologi Pada Tahun 2017

Rangkuman pedoman klinis kardiologi pada tahun 2017 ini berisikan 11 kelompok pedoman klinis dan rekomendasi yang dikeluarkan pada tahun 2017. Rangkuman ini berisikan pedoman mulai dari target kadar kolesterol hingga pedoman klinis tromboemboli vena. Anda dapat membaca hingga ke bawah keseluruhan dari rangkuman ini. Tapi, Apabila Anda hanya ingin membaca topik tertentu maka Anda dapat […]

Infark Miokard Akut: Guidelines ESC 2017 (STEMI)

Update manajemen pasien dengan infark miokard akut dengan elevasi segmen ST (STEMI) harus berdasarkan bukti yang disadur dari uji klinis yang baik atau pendapat ahli jika dibutuhkan. European Society of Cardiology  pada bulan Agustus menerbitkan 4 pedoman praktik klinis terbaru tentang: Manajemen penyakit katup jantung (Valvular Heart Disease [Management of]) Diagnosis dan tatalaksana penyakit arteri […]

Diagnosis Iskemia Jantung Akut dengan ACI-TIPI

Dalam praktik klinis sehari-hari banyak pasien akan datang dengan nyeri dada. Akan tetapi, terkadang sulit untuk membedakan apakah nyeri dada yang dikeluhkan oleh pasien merupakan nyeri dada yang disebabkan oleh penyakit jantung (angina tipikal) atau disebabkan oleh penyakit lainnya (atipikal). Pada kesempatan kali ini, kami akan menampilkan sebuah pedoman prediksi klinis untuk menentukan apakah seorang […]