diagnosis banding

Nyeri Punggung Bawah: Panduan Diagnosis

Nyeri punggung bawah disebabkan oleh berbagai kondisi dan biasanya tidak bersifat progresif atau mengancam jiwa. Mengidentifikasi apa yang menyebabkan nyeri punggung belakang merupakan tujuan utama evaluasi pasien dengan keluhan ini. Evaluasi ini sangat diperlukan terutama pada pasien yang membutuhkan tatalaksana segera terkait dengan nyeri punggung bawah. Pada praktik klinis, nyeri punggung serius dapat terjadi karena […]

Anemia: Panduan Diagnosis Berdasarkan Gejala

Anemia dapat menjadi entitas yang berdiri sendiri atau sebagai suatu konsekuensi dari proses yang menyebabkan pansitopenia  (penurunan kadar 3 jenis sel darah [leukosit, trombosit, dan eritrosit]). Langkah awal untuk menentukan penyebab kondisi ini adalah dengan mengidentifikasi mekanisme umum dan mekanisme yang mendasari berdasarkan kerangka patofisiologi, berupa: Perdarahan akut Penurunan produksi eritrosis Peningkatan destruksi eritrosis (Hemolisis) […]

Gangguan Asam-Basa: Petunjuk Diagnosis

Diagnosis banding gangguan asam-basa cukup luas (Tabel 1) akan tetapi dapat disusun menjadi 4 kondisi utama tanpa memperhatikan kelainan primer, yaitu: Asidosis metabolik Alkalosis metabolik Asidosis respiratorik Alkalosis respiratorik Tabel 1 Diagnosis primer gangguan asam-basa Asidosis pH < 7,4     Asidosis Metabolik HCO3− < 24 mEq/L Asidosis Respiratorik PaCO2 > 40 mmHg Anion gap […]

Nyeri Abdomen: Diagnosis Berdasarkan Gejala

Nyeri abdomen merupakan gejala yang umum menyebabkan pasien mendapatkan perawatan di rumah sakit. Rentang diagnosisnya dapat berupa kondisi yang ringan (contohnya: irritable bowel syndrome) hingga kondisi yang dapat mengancam jiwa (seperti: ruptur aneurisma aorta). Fitur penting pertama dalam mendiagnosis gejala nyeri abdomen adalah mengidentifikasi lokasi nyeri. Diagnosis banding dapat dibatasi pada kondisi yang hanya menyebabkan […]

Diagnostik Pada Praktik Pelayanan Primer

Praktik umum merupakan disiplin ilmu kedokteran yang cukup sulit, kompleks, dan penuh tantangan. Praktik ini membutuhkan seluruh seni penyembuhan. Dokter praktik umum selalu berada di garis terdepan dunia kedokteran. Sebagai praktisi, dokter praktik umum, memikul tanggung jawab memberikan diagnostik awal penyakit yang sangat serius atau bahkan mengancam jiwa. For most diagnoses all that is needed […]

Penyakit Kardiovaskular: Diagnosa Banding

Penyakit kardiovaskular masih menjadi salah satu masalah kesehatan terbesar di seluruh dunia. Pada tahun 2015, penyakit kardiovaskular merupakan peringkat pertama penyebab kematian. Lebih dari 17 juta orang meninggal dunia pada tahun 2015 karena penyakit ini. Tujuh koma empat juta karena penyakit jantung koroner dan 6,7 juta karena stroke. Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan […]