Krisis hipertensi merupakan peningkatan tekanan darah berat (severe). Kondisi ini diklasifikasikan dengan kriteria:
Atau
Selanjutnya, kondisi krisis hipertensi juga dapat diklasifikasikan menjadi 2, yaitu:
Hingga saat ini penyebab utama kondisi krisis hipertensi adalah pengobatan hipertensi yang tidak adekuat atau ketidakpatuhan terhadap rejimen pengobatan. Pencegahan kondisi ini dapat dilakukan dengan pengobatan baik hipertensi primer atau sekunder yang adekuat.
Referensi: