Gangguan Bipolar [Episode Depresi] (MedUpdate)

[av_textblock size=” font_color=” color=”]
Gangguan bipolar merupakan gangguan mood dengan episode berulang dari mood meningkat atau iritabel dan depresi, yang disertai perubahan aktivitas dan energi dan berhubungan dengan gejala kognitif, prilaku dan fisik.

Update Terbaru Pengobatan Gangguan Bipolar Episode Depresi

[/av_textblock]

[av_image src=’http://pengejarjasputih.com/wp-content/uploads/2016/12/ebm-300×52.png’ attachment=’436′ attachment_size=’medium’ align=’center’ styling=” hover=” link=” target=” caption=’yes’ font_size=” appearance=” overlay_opacity=’0.4′ overlay_color=’#000000′ overlay_text_color=’#ffffff’ animation=’no-animation’]
Pengobatan Bipolar (Depresi)
[/av_image]

[av_tab_container position=’sidebar_tab sidebar_tab_left’ boxed=’border_tabs’ initial=’1′]
[av_tab title=’Update 1′ icon_select=’no’ icon=’ue800′ font=’entypo-fontello’]
Penambahan agomelatine mungkin tidak mengurangi tingkat depresi persisten pada pasien yang menerima penstabil mood.

Br J Psychiatry 2016

[/av_tab]
[av_tab title=’Update 2′ icon_select=’no’ icon=’ue800′ font=’entypo-fontello’]
Wanita dengan gangguan bipolar yang mendapatkan pengobatan valproate memiliki peningkatan risiko sindrom polikistik ovarium, gangguan menstruasi, dan hiperandrogenisme.

Eur J Obstet Gynecol Reprod Biol 2016 Jul

[/av_tab]
[/av_tab_container]

Dr. Rifan Eka Putra Nasution, CPS., CTPS. Lahir di Aek Kanopan, Labuhanbatu Utara, Sumatera Utara, 29 Oktober 1992. Menyelesaikan pendidikan dasar dan menengahnya di kota kelahiran lalu menyelesaikan pendidikan tingginya pada Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh. Dr. Rifan mendapatkan medali Emas pada Olimpiade Kedokteran Regional Sumatera Pertama untuk cabang Kardiovaskular-Respirologi dan menghantarkan dirinya menjadi Mahasiswa Berprestasi Universitas Syiah Kuala pada tahun 2013. Pada tahun 2014, ia mendapatkan penghargaan Mahasiswa Kedokteran Berprestasi Se-Sumatera dari ISMKI Wilayah I. Beliau juga menjadi Peserta Terbaik Pelatihan Kepemimpinan Administrator Angkatan 4 Tahun 2024 di Pusat Pelatihan Sumber Daya Manusia Kementerian Dalam Negeri Regional Bukittinggi, Sumatera Barat. Beliau juga aktif menulis di Media Online dan Situs Kedokteran dan Kesehatan lainnya dan juga memiliki ketertarikan terkait proses pembelajaran serta ilmu komunikasi terutama terkait dengan public speaking.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Anda Juga Mungkin Suka
Pedoman Hipertensi ACC/AHA 2017

Pedoman Hipertensi ACC/AHA 2017

Gout Artritis [Asam Urat] (MedUpdate)

Gout Artritis [Asam Urat] (MedUpdate)

Manajemen Kolesterol Pada Diabetes (MedUpdate)

Manajemen Kolesterol Pada Diabetes (MedUpdate)

Kriteria Osteoporosis dan Pedoman Klinis (MedUpdate)

Kriteria Osteoporosis dan Pedoman Klinis (MedUpdate)

Pemilihan Cairan Untuk Resusitasi (MedUpdate)

Pemilihan Cairan Untuk Resusitasi (MedUpdate)

Bakteriuria Asimptomatik (MedUpdate)

Bakteriuria Asimptomatik (MedUpdate)