Bulan: Oktober 2020

MedInfo MedTips

Protokol Kesehatan Hotel di Era New Normal

Libur panjang telah tiba. Pemerintah tetap memutuskan cuti bersama pada tanggal 28 dan 30 Oktober 2020 sebagai pengganti cuti hari raya Idul Fitri yang ditiadakan sebab pandemi COVID-19. Setiap libur panjang maka akan terjadi peningkatan masyarakat yang berlibur ke luar kota. Hotel-hotel di luar kota tentu saja bisa penuh karena banyaknya wisatawan ke lokasi wisata […]

Rifan Eka Putra Nasution

MedInfo

Apa itu Termometer & Bagaimana Menggunakannya

Termometer adalah alat untuk mengukur suhu. Tidak hanya suhu tubuh, penggunaan termometer sangat luas. Mulai dari mengukur suhu lingkungan sampai pada mengukur berbagai macam suhu dalam industri. Termometer yang kita gunakan pada pelayanan kesehatan atau termometer rumah berbeda dengan termometer ruangan atau termometer industri. Jenisnya juga beragam seperti: Digital Air raksa Inframerah Termometer dahi dan […]

Rifan Eka Putra Nasution

MedInfo

Apa Risiko Kanker Akibat Penggunaan Ponsel?

Anak-anak kita selama pembelajaran daring terpapar ponsel lebih banyak bila kita bandingkan sebelum masa pandemi. Beberapa oknum penjual alat dan produk terkait kesehatan menggunakan fakta tersebut untuk menawarkan produk mereka. Penjual-penjual tersebut membuat cerita seolah-olah sinyal yang ponsel pancarkan berbahaya untuk anak-anak dan produk mereka dapat mengurangi potensi bahaya tersebut. Sayangnya, oknum-oknum penjual ini tidak […]

Rifan Eka Putra Nasution

MedInfo

Upaya Menjaga Sistem Kekebalan Tubuh

Bila ada yang bertanya bagaimana upaya menjaga sistem kekebalan tubuh agar tetap kuat maka kami punya jawabannya. Secara sederhana, sistem kekebalan tubuh akan mempertahankan tubuh kita tetap sehat. Mereka melindungi tubuh dari kuman atau penyebab penyakit apapun. Sistem kekebalan tubuh sangat kompleks. Sistem ini terdiri dari berbagai jenis sel di darah, kulit, sumsum tulang, jaringan, […]

Rifan Eka Putra Nasution